Jumat, 10 Agustus 2018

Download Panduan JIBAS Keuangan

Sistem informasi keuangan sekolah (SIMKEU) merupakan sistem informasi yang digunakan untuk membantu sekolah mengelola keuangannya. Mulai dari pencatatan transaksi pemasukan dan pengeluaran, pembuatan laporan keuangan, pemantauan kondisi keuangan sampai pendataan aset inventari sekolah.
Aset merupakan harta yang dimiliki usaha. Aset biasanya berupa uang kas, deposito, mobil, gedung. Piutang juga termasuk ke dalam Aset karena dianggap sebagai aset dipihak lain. 
Kewajiban merupakan beban hutang yang ditanggung oleh usaha, seperti: hutang ke bank, pinjaman ke pihak ketiga dan lainnya. 
Modal merupakan penyertaan harta dari pihak pemodal (investor) untuk operasional usaha. Modal dianggap sebagai kewajiban, karena pemilik modal bisa menarik kembali modal yang ditanamnya. 


Baca Juga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Petunjuk Pelaksanaan Siklus Pendampingan Pengawas Sekolah

Petunjuk Pelaksanaan Siklus Pendampingan Pengawas Sekolah